HIDUP SEBAGAI KELUARGA ALLAH

  • Gerald Raynhart Stephen
Renungan Harian GKI CoyudanSelasa, 11 Februari 2025Bacaan: 1 Timotius 3:14-16Hidup sebagai Keluarga AllahKeluarga tentu terdiri dari kepala, dan anggota-anggota keluarga. Biasanya suami, atau bapak akan menjadi kepala keluarganya, sedangkan yang lain adalah anggota-anggota-Nya. Lalu apakah maksud dari keluarga Allah? Siapakah yang menjadi kepala keluarganya?Paulus dalam suratnya kepada Timotius selalu memberikan ...

MEMBANGUN JEMAAT TUHAN

  • Sujud Swastoko
RENUNGAN HARIANGKI COYUDAN SOLO Senin, 10 Februari 2025Membangun Jemaat Tuhan 1 Korintus 14:26-28”Jadi, bagaimana sekarang, Saudara-saudara? Ketika kamu berkumpul, tiap-tiap orang mempersembahkan sesuatu: yang seorang mazmur, yang lain pengajaran, atau penyataan Allah, atau bahasa lidah, atau penafsirannya. Hendaklah semuanya itu dipergunakan untuk membangun.” (ay.26)Gereja atau jemaat merupakan organisasi atau ...

JALA YANG KOSONG, HATI YANG PENUH

  • Nova Nathalie
RENUNGAN WARTA GKI COYUDAN MINGGU, 9 FEBRUARI 2025"Jala yang Kosong, Hati yang Penuh"Malam membentang di atas perahu,  ombak kecil berbisik sayu.  Simon dan kawan-kawan bekerja,  menjala harapan, menangkap kecewa.  Jala terangkat, kosong kembali,  angin berhembus, dingin sekali.  Lelah merayap di pundak nelayan,  seperti beban, tak terselesaikan.  Lalu datanglah Dia, seorang Guru,  bukan nelayan, tapi tahu segalanya.  Suara-Nya lembut, namun tegas,  "Bertolaklah ke ...

JANGAN SIMPAN KEPAHITAN

  • Johanis Melsasail
Renungan Harian GKI CoyudanSabtu, 8 Februari 2025Bacaan: Haki-hakim 11:1-11======================JANGAN SIMPAN KEPAHITANYefta adalah anak Gilead dari seorang perempuan sundal. Setelah dewasa, anak-anak Gilead yang lain mengusir Yefta dan tidak memberikan warisan kepadanya karena dia adalah anak dari perempuan lain. Yefta pun pergi meninggalkan rumahnya dan bergabung dengan kawanan perampok. Bisa dibayangkan ...

BERLAYAR BERSAMA YESUS

  • Maria Sampyuh
RENUNGAN HARIAN GKI COYUDAN JUM'AT, 7 FEBRUARI 2025BERLAYAR BERSAMA YESUSMARKUS 4:35-41Perjalanan hidup manusia, sering diibaratkan seperti kapal yang mengarungi samudera raya. Terkadang begitu tenang, tetapi tidak jarang juga ditimpa badai dan gelombang. Dari Markus 4: 35-41, didapatkan beberapa catatan: 1.para murid yang berlayar ke seberang, mereka berlayar bersama Tuhan Yesus, tidak dibiarkan berlayar ...