
HIDUP SEBAGAI KELUARGA ALLAH
Renungan Harian GKI CoyudanSelasa, 11 Februari 2025Bacaan: 1 Timotius 3:14-16Hidup sebagai Keluarga AllahKeluarga tentu terdiri dari kepala, dan anggota-anggota keluarga. Biasanya suami, atau bapak akan menjadi kepala keluarganya, sedangkan yang lain adalah anggota-anggota-Nya. Lalu apakah maksud dari keluarga Allah? Siapakah yang menjadi kepala keluarganya?Paulus dalam suratnya kepada Timotius selalu memberikan ...