
|
VISI GKI
"Menjadi Mitra Allah yang Mengerjakan Karya Keselamatan di Dunia"
MISI GKI
- Spiritualitas yang hidup: Mengembangkan spiritualitas yang berpusat pada hubungan yang hidup dengan Allah, sesama, dan lingkungan hidup.
- Ekumenis: Meningkatkan kerjasama ekumenis dengan Gereja lain dalam hal pemberdayaan.
- Transformasi: Meningkatkan keterlibatan GKI dalam transformasi sosial kemasyarakatan.
- Mengembangkan Demokrasi: Meningkatkan kesadaran umat dan pimpinan gereja untuk mengambil bagian dalam pengembangan demokrasi dan penguatan masyarakat berkeadaban.
- Melestarikan Lingkungan: Meningkatkan kesadaran dan partisipasi umat dan pimpinan gereja untuk mengambil bagian dalam pelestarian dan penyelamatan Lingkungan Hidup
|